Kode Aktivasi FF Advance Server 2021 – Free fire adalah salah satu game sukses dari garena yang telah dimainkan oleh banyak gamers lokal. Garena telah melakukan banyak update dan maintenance rutin untuk memberikan performa terbaik free fire kepada semua player. Hal tersebut sukses membuat jumlah player ff meningkat hingga tahun ini.
Garena free fire juga kerap kali mengadakan event seru, salah satunya yaitu mengadakan free fire advance server. Ini adalah salah satu event rutin yang sudah berkali – kali diadakan oleh garena. Berkaitan dengan event menarik tersebut, kali ini akan diulas tentang Kode Aktivasi FF Advance Server 2021 gratis dan mudah. Informasi lengkapnya, cek di bawah ini.
- Free Fire Advance Server 2021
Free fire advance serer memang selalu ditunggu oleh para survivor. Pada server tersebut, banyak hadiah diamond gratis, bisa mencoba konten terbaru ff, serta hal menarik lainnya. Konten baru yang dimaksud adalah item, skin, senjata, mode permainan, map dan lainnya. Semua fitur dan konten baru free fire akan diterbitkan dulu di advance server. Tujuannya untuk mengetahui penilaian dari para survivor. Setelah itu, konten dan fitur akan diperbaiki lagi jika mengandung bug.
Barulah setelah itu dirilis resmi pada server utama. Hal ini dilakukan agar, dapat memberikan konten dan fitur yang terbaik pada server utama. Pemain di advance server yang berhasil menemukan bug dan melaporkannya, maka akan mendapatkan hadiah diamond gratis. Bermain di advance server memberikan keseruan tersendiri karena bisa menemukan berbagai hal – hal baru. Oleh sebab itu banyak survivor yang tertarik mencoba bermain pada server tersebut.
- Kode Aktivasi FF Advance Server 2021
Terkait free fire advance server terbaru, para player harus memiliki kode aktivasi untuk bisa login pada server tersebut. Aturan tentang aktivasi kode ini mulai berlaku sejak ff advance server sebelumnya. Kode aktivasi tersebut berasal dari garena. Untuk mendapatkannya, player harus melakukan pendaftaran pada ff advance server. Lalu jika pendaftaran diterima, maka garena akan mengirikan aplikasi ff advance server lengkap dengan kode aktivasinya.
Jumlah kode aktivasi terbatas, untuk itu player harus sesegera mungkin melakukan pendaftaran terlebih dahulu. Agar peluang mendapatkan kode aktivasi lebih tinggi. Jika jumlah kode aktivasi yang ada telah mencapai limit, maka peserta tersebut tidak akan bisa melakukan login di ff advance server. Jadi siapa cepat dia yang dapat.
Baca juga Kapan Mystery Shop Free Fire Ada Lagi 2021, Berikut Infonya
- Cara Main Di FF Advance Server 2021
Untuk bermain di advance server, player harus melakukan proses pendaftaran terlebih dahulu. Pendaftaran tersebut bisa dilakukan dengan mengunjungi web resmi advance server ff. Kemudian login dengan akun facebook yang telah di bind, setelah itu masukan data nama, email aktif, dan no hp aktif, lalu klik tombol daftar. Setelah menyelesaikan pendaftaran maka player bisa melakukan unduh apk advance server ff, lalu lanjut install apk.
Setelah itu, tunggu konfirmasi dari garena. Jika pendaftaran telah diterima atau dikonfirmasi, maka player akan memperoleh kode aktivasi. Nah, kode aktivasi tersebut, nantinya akan dimasukan pada saat melakukan login di advance server. Jika sudah memasukan kode aktivasi dan berhasil login maka player sudah bisa mulai bermain di ff advance server.
Itulah artikel mengenai Kode Aktivasi FF Advance Server 2021 gratis dan mudah. Jadi kode aktivasi akan dikirimkan langsung oleh pihak garena. Yang perlu dilakukan hanya menunggu saja. Demikian kabar seputar game free fire kali ini, semoga bermanfaat.
Anda Juga Harus Membaca:
- Daftar Advance Server FF 2021, Dapatkan Disini
- Cara Update Free Fire Advance Server Juli 2020
- Daftar Advance Server FF Terbaru Juli 2020 Begini Caranya
- Cara Masuk Ke Advance Server FF 2020 Terbaru
- Info Update Advance Server Free Fire Yang Belum Rilis
- Cara Daftar Free Fire Advance Server Dan Fakta Menariknya
- Kenapa Tidak Bisa Masuk Advance Server FF? Ini Penyebabnya
- Kapan Mystery Shop Free Fire Ada Lagi 2021, Berikut Infonya
- Kapan Advance Server FF Bisa Dimainkan? Ini Info Barunya
- Ini Reward Kode Redeem Free Fire Baru Juli 2020
- Cara Mengatasi Server Akan Segera Siap Di Free Fire 2020
- Fire Fire Advance Server Resmi Dibuka Kembali dan Ini Cara Ikutannya!
- Kapan Server FF Akan Segera Siap, Berikut Info Lengkapnya
- Cara Dapat Diamond Gratis FF Tanpa Aplikasi 2020 Asli
- Info Event Moonton Skin Gratis 2020 Mobile Legends