AOV redeem code merupakan salah satu fitur di dalam permainan MOBA android Arena of Valor. Redeem code ini adalah salah satu hal yang bisa digunakan oleh pemain untuk mendapatkan beberapa item dengan gratis. Biasanya developer akan memberikan redeem code untuk permainan AOV ini di beberapa event atau waktu tertentu.
Code redeem ini bisa digunakan dengan cara yang mudah. Pertama pemain harus mendapatkan code redeem ini terlebih dahulu. setelah itu pemain bisa mulai membuka permainan, menuju ke tab event, dan memilih menu redeem code. Masukkan saja redeem code yang sudah didapatkan tadi ke kolom yang tersedia di sana. Kalau code tersebut bekerja maka Anda akan segera mendapatkan item yang sudah disediakan lewat code tersebut.
Ada beberapa cara yang bisa dilakukan untuk mendapatkan code redeem seperti ini. Beberapa diantaranya adalah sebagai berikut:
- Cari di Media Sosial Resmi
Cara pertama untuk mendapatkan code redeem dari permainan AOV adalah dengan cara melihat di media sosial resmi miliki developer AOV itu sendiri. Biasanya pihak admin akan upload code redeem beberapa kali dengan waktu yang terbatas. Maka dari itu penting untuk melihat di media sosial ini secara berkala. Media sosial resmi AOV:
- Beli Produk Sponsor
Selain dengan menggunakan media sosial, ada juga cara lain untuk mendapatkan code redeem ini. Cara tersebut adalah dengan cara membeli produk sponsor. Memang tak jarang pihak AOV mengadakan event seperti ini. Jadi bagi yang ingin mendapatkan code redeem ini bisa melihat apa saja event sponsor yang ada dan mulai melakukannya.
- Ikuti Event
Terakhir ada beberapa event khusus yang memberikan pemain code redeem. Event seperti turnamen besar atau bisa juga ulang tahun AOV dibarengi dengan munculnya code redeem baru. Untuk turnamen, code redeem ini akan disiarkan secara langsung untuk setiap views yang didapatkan. Jadi setiap penonton akan berkontribusi untuk mendapatkan code redeem ini dari developer AOV. Semakin banyak view maka code akan terus dikeluarkan.
Itulah cara yang bisa dilakukan untuk mendapatkan AOV redeem code. Mungkin developer juga akan memberikan beberapa code redeem untuk pemain dengan beberapa cara lain. Namun cara yang paling lazim adalah cara yang sudah disebutkan di atas. Coba saja semua code redeem yang ditemukan karena tak akan ada hukuman kalau ternyata code tersebut salah.
Baca Juga: Emote Terima Kasih Atau Sambutan Hangat PUBG Dapatkan Disini
Anda Juga Harus Membaca:
- Tips Dan Cara Redeem Code Exchange Mobile Legends Online
- Perubahan Tampilan dari Hero hingga Item Lewat Redeem Code ML
- Tutorial Cara Redeem Code AOV Terbaru Paling Ampuh
- Begini Cara Redeem Code AOV, Ternyata Sangat Mudah
- List Redeem Code Hero Cantare Dan Cara Menukarkannya
- Cara Redeem Code Pubg Mobile Paling Baru 2020
- Cara Redeem Code CODM, Begini Info Mudahnya
- List King Piece Code Roblox Simulator Game Terbaru
- Cara Redeem Code ML M2 Paling Mudah
- Terbaru Redeem Gift Code Goddess Of Genesis Untuk Pemula
- Roblox Promo Code July 2020, Dapatkan Item Baru
- Gift Code Dynasty Scroll Gratis Dapatkan Disini
- List Code Banana Eat Roblox Simulator Pasti Work
- Update Baru Master Topia Gift Code, Dapatkan Disini Tempatnya
- Dapatkan Code Blox Fruit Update 15 Gratis Pasti Berhasil